Sabtu, 03 Oktober 2020

CATATAN BAGI YOUTUBER PEMULA

Tags

 Hallo youtubers pemulaπŸ˜…πŸ˜…πŸ˜…

Bagaimana kabarnya? Sehat ya? Sehat ya? Sehat ya? (malah kayak dzawin suci 4)πŸ˜‚πŸ˜‚ 



Sub for sub dong kak..

View for view 3 menitan kak..

Yang amanah ya kak πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚


Itu semua pernah saya liat di grub wa, fb, telegram πŸ˜‚πŸ˜‚

Misalni yee konten kamu konten game, di jajakan ke orang yang juga sedang berkutat di dunia pergamingan ( cia pergamingan πŸ˜‚ )

Kan gimana gitu, ibarat kamu jual martabak terus dijajakan ke orang yang juga jualan martabak, pasti aneh kanπŸ˜…πŸ˜…

Gini...gini... Kamu seharusnya ikut grub cari refrensi , cari ilmunya, buatlah konten sebagus mungkin dan se unik mungkin, dan yg pasti harus original buatan kalian.

Masalah view dan sub kalo memang penontonnya suka gak usah di paksa paksa bakal di tonton dengan suka cita, dan jika konten kamu selalu buat yang menari dan pastinya viewer yang awalnya iseng iseng itu mulai penasaran apa yang bakalan di upload selanjutnya, dari situ viewer mulai ingin nenekan tombol merah dan klik loncengnyaπŸ”” 


Saya bilang begitu biar apa? Biar youtuber tdk asal upload, sekarang banyak youtuber baru asal upload tdk mengutamakan kulitas video, kualitas isi video, jadi ya begitulah sekarangπŸ˜‚πŸ˜‚


Saya ingin melihat platform (youtube) yang sekarang sdg di gandrungi oleh kaum manusia itu benar benar berlomba lomba membuat suatu konten yang kreatif dan selalu bikin yang beda, bukan hanya asal ikut ikutan dan asal upload😊

This Is The Newest Post


EmoticonEmoticon